Eine Plattform für die Wissenschaft: Bauingenieurwesen, Architektur und Urbanistik
PENGARUH PENDIDIKAN KEWIRAUSAHAAN, LINGKUNGAN KELUARGA, ATTITUDE TOWARDS ENTREPRENEURSHIP TERHADAP INTENSI BERWIRAUSAHA MELALUI SELF EFFICACY
Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) di seluruh jenjang pendidikan mengalami penurunan pada tahun 2020 sebesar 0,01% sampai 0,51%, akan tetapi TPT tertinnggi berada pada tingkat Sekolah Menengah Kejuruan (SMK), sehingga dibutuhkan keterampilan berwirausaha. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh diantara pendidikan kewirausahaan, lingkungan keluarga, attitude towards entrepreneurship terhadap intensi berwirausaha dengan self efficacy sebagai mediator. Metode analisis data yang digunakan adalah Structural Equation Modeling-Partial Least Square (SEM-PLS). Jumlah sampel sebanyak 190 responden yang terdiri dari kelas XI dan XII jurusan Otomatisasi Tata Kelola Perkantoran yang sedang menempuh mata pelajaran Produk Kreatif dan Kewirausahaan SMKN 1 Surabaya. Hasil yang dapat diperoleh dari penelitian ini adalah pendidikan kewirausahaan dan lingkungan keluarga tidak berpengaruh positif signifikan terhadap intensi berwirausaha, attitude towards entrepreneurship dan self efficacy berpengaruh secara positif signifikan, terhadap intensi berwirausaha, pendidikan kewirausahaan berpengaruh positif signifikan terhadap self efficacy, dan self efficacy sebagai mediasi memiliki pengaruh secara signifikan diantara pendidikan kewirausahaan dan intensi berwirausaha. Sehingga diperlukan peningkatan pendidikan dan program kewirausahaan diluar kelas guna meningkatkan intensitas siswa dalam berwirausaha.
PENGARUH PENDIDIKAN KEWIRAUSAHAAN, LINGKUNGAN KELUARGA, ATTITUDE TOWARDS ENTREPRENEURSHIP TERHADAP INTENSI BERWIRAUSAHA MELALUI SELF EFFICACY
Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT) di seluruh jenjang pendidikan mengalami penurunan pada tahun 2020 sebesar 0,01% sampai 0,51%, akan tetapi TPT tertinnggi berada pada tingkat Sekolah Menengah Kejuruan (SMK), sehingga dibutuhkan keterampilan berwirausaha. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh diantara pendidikan kewirausahaan, lingkungan keluarga, attitude towards entrepreneurship terhadap intensi berwirausaha dengan self efficacy sebagai mediator. Metode analisis data yang digunakan adalah Structural Equation Modeling-Partial Least Square (SEM-PLS). Jumlah sampel sebanyak 190 responden yang terdiri dari kelas XI dan XII jurusan Otomatisasi Tata Kelola Perkantoran yang sedang menempuh mata pelajaran Produk Kreatif dan Kewirausahaan SMKN 1 Surabaya. Hasil yang dapat diperoleh dari penelitian ini adalah pendidikan kewirausahaan dan lingkungan keluarga tidak berpengaruh positif signifikan terhadap intensi berwirausaha, attitude towards entrepreneurship dan self efficacy berpengaruh secara positif signifikan, terhadap intensi berwirausaha, pendidikan kewirausahaan berpengaruh positif signifikan terhadap self efficacy, dan self efficacy sebagai mediasi memiliki pengaruh secara signifikan diantara pendidikan kewirausahaan dan intensi berwirausaha. Sehingga diperlukan peningkatan pendidikan dan program kewirausahaan diluar kelas guna meningkatkan intensitas siswa dalam berwirausaha.
PENGARUH PENDIDIKAN KEWIRAUSAHAAN, LINGKUNGAN KELUARGA, ATTITUDE TOWARDS ENTREPRENEURSHIP TERHADAP INTENSI BERWIRAUSAHA MELALUI SELF EFFICACY
Vindi Kusuma Wardani (Autor:in) / Jaka Nugraha (Autor:in)
2021
Aufsatz (Zeitschrift)
Elektronische Ressource
Unbekannt
Metadata by DOAJ is licensed under CC BY-SA 1.0
DOAJ | 2017
|PENGARUH SIKAP, PENDIDIKAN DAN LINGKUNGAN KELUARGA TERHADAP MINAT BERWIRAUSAHA
DOAJ | 2016
|