A platform for research: civil engineering, architecture and urbanism
Peran Teknik Disiplin Induksi dan Kecerdasan Adversitas terhadap Prestasi Akademik Mahasiswa Arsitektur Universitas Udayana yang Mengikuti Organisasi
Mahasiswa Arsitektur yang mengikuti organisasi mengalami kesulitan dalam menyeimbangkan antara kegiatan akademik dan non akademik, sehingga hal tersebut mungkin berpengaruh terhadap prestasi akademik. Mahasiswa harus memiliki kecerdasan adversitas yang baik agar mampu menghadapi kesulitan tersebut. Selain kecerdasan adversitas, faktor lain yang memengaruhi keberhasilan prestasi akademik adalah teknik disiplin orangtua. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran teknik disiplin induksi dan kecerdasan adversitas terhadap prestasi akademik mahasiswa Arsitektur Universitas Udayana yang mengikuti organisasi. Penelitian ini menggunakan teknik Purposive Sampling. Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa Arsitektur Universitas Udayana, dengan jumlah sampel sebanyak 128 orang. Penelitian ini menggunakan skala dan arsip nilai sebagai metode pengumpulan data. Analisis data yang digunakan untuk menguji hipotesis adalah uji regresi berganda. Hasil regresi berganda menunjukkan koefisien regresi sebesar 0,155 dan koefisien determinasi sebesar 0,024, dengan nilai signifikansi sebesar 0,218 (p> 0,05) artinya teknik disiplin induksi dan kecerdasan adversitas tidak berperan terhadap prestasi akademik mahasiswa Arsitektur Universitas Udayana yang mengikuti organisasi. Teknik disiplin induksi memiliki signifikansi sebesar 0,144 (p>0,05) artinya teknik disiplin induksi tidak berperan terhadap prestasi akademik. Kecerdasan adversitas memiliki signifikansi sebesar 0,828 (p>0,05) artinya kecerdasan adversitas tidak berperan terhadap prestasi akademik. Kata kunci: Kecerdasan adversitas, mahasiswa Arsitektur Universitas Udayana, prestasi akademik, teknik disiplin induksi. ; Architecture students whom joined in student organizations have difficulty in balancing academic and non-academic activities, so it may have an effect on academic achievement. Students should have a good adversity quotient to be able to deal with the difficulty. Another factor that affects the success of academic achievement is the technique of parental discipline. This study aims to determine the role of induction discipline technique and adversity quotient toward Architecture student’s academic achievement. This study uses the technique of Purposive Sampling. The population in this study are Architecture students of Udayana University, with a sample as many as 128 people. This study uses scale and GPA’s archives as a method of data collection. The data analysis used to test the hypothesis is multiple regression test. The result of the research shows that coeffisien regression (R) is 0,155 and determination is 0,024 with signifivance value of 0,218 it means induction discipline technique and adversity quotient has no role to the academic achievement of Udayana University Architecture students whom join in student organization. Induction discipline technique has no role to the academic achievement of Udayana University Architecture students with significance value of 0.144 (p> 0, 05). Adversity quotient has no role to the academic achievement of Udayana University Architecture students with significance value of 0,828 (p> 0,05), Keywords: Adversity quotient, Architecture student of Udayana University, academic achievement, induction discipline technique.
Peran Teknik Disiplin Induksi dan Kecerdasan Adversitas terhadap Prestasi Akademik Mahasiswa Arsitektur Universitas Udayana yang Mengikuti Organisasi
Mahasiswa Arsitektur yang mengikuti organisasi mengalami kesulitan dalam menyeimbangkan antara kegiatan akademik dan non akademik, sehingga hal tersebut mungkin berpengaruh terhadap prestasi akademik. Mahasiswa harus memiliki kecerdasan adversitas yang baik agar mampu menghadapi kesulitan tersebut. Selain kecerdasan adversitas, faktor lain yang memengaruhi keberhasilan prestasi akademik adalah teknik disiplin orangtua. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran teknik disiplin induksi dan kecerdasan adversitas terhadap prestasi akademik mahasiswa Arsitektur Universitas Udayana yang mengikuti organisasi. Penelitian ini menggunakan teknik Purposive Sampling. Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa Arsitektur Universitas Udayana, dengan jumlah sampel sebanyak 128 orang. Penelitian ini menggunakan skala dan arsip nilai sebagai metode pengumpulan data. Analisis data yang digunakan untuk menguji hipotesis adalah uji regresi berganda. Hasil regresi berganda menunjukkan koefisien regresi sebesar 0,155 dan koefisien determinasi sebesar 0,024, dengan nilai signifikansi sebesar 0,218 (p> 0,05) artinya teknik disiplin induksi dan kecerdasan adversitas tidak berperan terhadap prestasi akademik mahasiswa Arsitektur Universitas Udayana yang mengikuti organisasi. Teknik disiplin induksi memiliki signifikansi sebesar 0,144 (p>0,05) artinya teknik disiplin induksi tidak berperan terhadap prestasi akademik. Kecerdasan adversitas memiliki signifikansi sebesar 0,828 (p>0,05) artinya kecerdasan adversitas tidak berperan terhadap prestasi akademik. Kata kunci: Kecerdasan adversitas, mahasiswa Arsitektur Universitas Udayana, prestasi akademik, teknik disiplin induksi. ; Architecture students whom joined in student organizations have difficulty in balancing academic and non-academic activities, so it may have an effect on academic achievement. Students should have a good adversity quotient to be able to deal with the difficulty. Another factor that affects the success of academic achievement is the technique of parental discipline. This study aims to determine the role of induction discipline technique and adversity quotient toward Architecture student’s academic achievement. This study uses the technique of Purposive Sampling. The population in this study are Architecture students of Udayana University, with a sample as many as 128 people. This study uses scale and GPA’s archives as a method of data collection. The data analysis used to test the hypothesis is multiple regression test. The result of the research shows that coeffisien regression (R) is 0,155 and determination is 0,024 with signifivance value of 0,218 it means induction discipline technique and adversity quotient has no role to the academic achievement of Udayana University Architecture students whom join in student organization. Induction discipline technique has no role to the academic achievement of Udayana University Architecture students with significance value of 0.144 (p> 0, 05). Adversity quotient has no role to the academic achievement of Udayana University Architecture students with significance value of 0,828 (p> 0,05), Keywords: Adversity quotient, Architecture student of Udayana University, academic achievement, induction discipline technique.
Peran Teknik Disiplin Induksi dan Kecerdasan Adversitas terhadap Prestasi Akademik Mahasiswa Arsitektur Universitas Udayana yang Mengikuti Organisasi
Saraswati, Ni Made Diah (author) / Widiasavitri, Putu Nugrahaeni (author)
2019-02-27
Jurnal Psikologi Udayana; Edisi Khusus; 130-139 ; 2654-4024 ; 2354-5607
Article (Journal)
Electronic Resource
English
DDC:
720
PENGARUH PENGGUNAAN TEKNOLOGI INFORMASI TERHADAP PRESTASI AKADEMIK MAHASISWA
DOAJ | 2016
|Pengaruh Pelaksanaan Peraturan Akademik terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa Fakultas Psikologi
DOAJ | 2003
|