A platform for research: civil engineering, architecture and urbanism
PENGARUH AKSESIBILITAS LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN BPR SYARIAH ALMADINAH KOTA TASIKMALAYA
Lingkungan kerja yang kurang representatif bagi karyawan dipandang para ahli sebagai hal yang tidak efektif dan efisien. Tidak representatifnya lingkungan kerja menjadi ancaman utama yang mengakibatkan menurunnya kinerja karyawan dan menyebabkan ketidakberhasilan dalam pencapaian kerja di perusahaan. Munculnya permasalahan tersebut menjadi dasar keterkaitan bahwa lingkungan kerja dapat memberikan stimulus pada kinerja karyawan. Penelitian ini merupakan penelitian explanatory research dengan metode survei kepada 22 responden. Teknik analisis data yang dipergunakan adalah analisis statistik inferensial, yang merupakan analisis regresi linier berganda dengan menggunakan program SPSS 20.0. Dari hasil uji parsial dinyatakan bahwa aksesibilitas lingkungan kerja fisik tidak berpengaruh signifikan pada kinerja karyawan, sedangkan lingkungan kerja non-fisik menginterprestasikan sebaliknya. Secara simultan terdapat pengaruh signifikan aksesibilitas lingkungan kerja pada kinerja karyawan. Sejatinya penerapan aksesibilitas lingkungan kerja dapat direalisasikan secara holistik sehingga akan meningkatkan kinerja karyawan BPR Syariah Al-Madinah Kota Tasikmalaya.
PENGARUH AKSESIBILITAS LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN BPR SYARIAH ALMADINAH KOTA TASIKMALAYA
Lingkungan kerja yang kurang representatif bagi karyawan dipandang para ahli sebagai hal yang tidak efektif dan efisien. Tidak representatifnya lingkungan kerja menjadi ancaman utama yang mengakibatkan menurunnya kinerja karyawan dan menyebabkan ketidakberhasilan dalam pencapaian kerja di perusahaan. Munculnya permasalahan tersebut menjadi dasar keterkaitan bahwa lingkungan kerja dapat memberikan stimulus pada kinerja karyawan. Penelitian ini merupakan penelitian explanatory research dengan metode survei kepada 22 responden. Teknik analisis data yang dipergunakan adalah analisis statistik inferensial, yang merupakan analisis regresi linier berganda dengan menggunakan program SPSS 20.0. Dari hasil uji parsial dinyatakan bahwa aksesibilitas lingkungan kerja fisik tidak berpengaruh signifikan pada kinerja karyawan, sedangkan lingkungan kerja non-fisik menginterprestasikan sebaliknya. Secara simultan terdapat pengaruh signifikan aksesibilitas lingkungan kerja pada kinerja karyawan. Sejatinya penerapan aksesibilitas lingkungan kerja dapat direalisasikan secara holistik sehingga akan meningkatkan kinerja karyawan BPR Syariah Al-Madinah Kota Tasikmalaya.
PENGARUH AKSESIBILITAS LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN BPR SYARIAH ALMADINAH KOTA TASIKMALAYA
Syamsudin Arnasik (author) / Edi Fitriana Afriza (author)
2017
Article (Journal)
Electronic Resource
Unknown
Metadata by DOAJ is licensed under CC BY-SA 1.0
PENGARUH PEMBERDAYAAN KARYAWAN, KETERIKATAN KARYAWAN, DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN
DOAJ | 2024
|PENGARUH LINGKUNGAN KERJA DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. BPR PARASARI
DOAJ | 2023
|