A platform for research: civil engineering, architecture and urbanism
PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK TENTANG KEANEKARAGAMAN HAYATI JENIS CAPUNG UNTUK MENGEMBANGKAN PEMAHAMAN SISWA SMA
Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) berdasarkan inventarisasi jenis-jenis capung yang berada di area kampus Universitas Bengkulu (UNIB). Penelitian dilakukan dengan 3 tahap yaitu tahap validasi, revisi hasil validasi dan uji coba pada peserta didik. Subjek penelitian ini adalah peserta didk kelas X MIPA 1 SMA 6 Kota Bengkulu. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini adalah angket (kuisioner). Instrumen yang digunakan adalah lembar angket (kuisioner) untuk tiga orang validator (satu orang Dosen Program Studi Pendidikan Biologi dan dua guru IPA Biologi SMA 6 Kota Bengkulu). Berdasarkan hasil validasi oleh validator, LKPD yang disusun sangat layak digunakan dengan nilai rata-rata sebesar 80%. Uji coba skala kecil LKPD (pemahaman peserta didik) juga menunjukkan LKPD ini sangat baik secara kelompok dengan nilai rata-rata sebesar 80,17%. Berdasarkan hasil uji validasi dan uji coba skala kecil, LKPD yang dikembangkan ini layak digunakan sebagai bahan ajar materi Keanekaragaman Hayati kelas X MIPA 1 SMA 6 Kota Bengkulu. Kata kunci: Pengembangan LKPD, Inventarisasi, Capung (Odonata)
PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK TENTANG KEANEKARAGAMAN HAYATI JENIS CAPUNG UNTUK MENGEMBANGKAN PEMAHAMAN SISWA SMA
Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) berdasarkan inventarisasi jenis-jenis capung yang berada di area kampus Universitas Bengkulu (UNIB). Penelitian dilakukan dengan 3 tahap yaitu tahap validasi, revisi hasil validasi dan uji coba pada peserta didik. Subjek penelitian ini adalah peserta didk kelas X MIPA 1 SMA 6 Kota Bengkulu. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini adalah angket (kuisioner). Instrumen yang digunakan adalah lembar angket (kuisioner) untuk tiga orang validator (satu orang Dosen Program Studi Pendidikan Biologi dan dua guru IPA Biologi SMA 6 Kota Bengkulu). Berdasarkan hasil validasi oleh validator, LKPD yang disusun sangat layak digunakan dengan nilai rata-rata sebesar 80%. Uji coba skala kecil LKPD (pemahaman peserta didik) juga menunjukkan LKPD ini sangat baik secara kelompok dengan nilai rata-rata sebesar 80,17%. Berdasarkan hasil uji validasi dan uji coba skala kecil, LKPD yang dikembangkan ini layak digunakan sebagai bahan ajar materi Keanekaragaman Hayati kelas X MIPA 1 SMA 6 Kota Bengkulu. Kata kunci: Pengembangan LKPD, Inventarisasi, Capung (Odonata)
PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK TENTANG KEANEKARAGAMAN HAYATI JENIS CAPUNG UNTUK MENGEMBANGKAN PEMAHAMAN SISWA SMA
Rita Fitri Yani (author) / Bhakti Karyadi (author) / Irwandi Ansori (author)
2020
Article (Journal)
Electronic Resource
Unknown
Metadata by DOAJ is licensed under CC BY-SA 1.0
PENGEMBANGAN LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK UNTUK MENILAI KECENDERUNGAN BERPERILAKU KONSERVASI KURA-KURA
DOAJ | 2019
|