A platform for research: civil engineering, architecture and urbanism
Penilaian E-Service Melalui Respon Pengguna Aplikasi Tangerang Live Terhadap Kepuasan Masyarakat Kota Tangerang Menggunakan SPSS Versi 26
Perkembangan teknologi di era digitalisasi membawa perubahan besar terhadap kebutuhan masyarakat khususnya di Kota Tangerang, termasuk pelayanan masyarakat berbasis elektronik (E-Service) yang terus meningkat. Oleh karena itu, pemerintah Kota Tangerang membuat aplikasi bernama Tangerang Live untuk membantu pemerintah menanggapi saran dan masukan dari masyarakat. Dalam penelitian ini penulis menerapkan metode penelitian kuantitatif dengan cara mengumpulkan sampel secara acak dari total populasi pengguna aplikasi Tangerang Live sebanyak 546.111 pengguna pada tahun 2021, kemudian melakukan perhitungan menggunakan rumus Slovin sehingga mendapatkan jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini menjadi 400 pengguna. Dan pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan hubungan antara variabel E-Service dengan variabel kepuasan masyarakat. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk membuktikan pengaruh yang terjadi antara kedua variabel tersebut. Dari 28 pernyataan kuesioner dinyatakan valid dan reliabel karena nilai r hitung dan nilai reliabilitas lebih besar dari nilai r tabel. Hipotesis dalam penelitian ini terbukti terdapat hubungan positif dan signifikan antara E-Service terhadap kepuasan masyarakat. Kesimpulan dari penelitian ini menyatakan bahwa semakin baik kualitas E-Service pada aplikasi Tangerang Live maka akan semakin besar yurisdiksinya terhadap tingkat kepuasan masyarakat pengguna aplikasi Tangerang Live.
Penilaian E-Service Melalui Respon Pengguna Aplikasi Tangerang Live Terhadap Kepuasan Masyarakat Kota Tangerang Menggunakan SPSS Versi 26
Perkembangan teknologi di era digitalisasi membawa perubahan besar terhadap kebutuhan masyarakat khususnya di Kota Tangerang, termasuk pelayanan masyarakat berbasis elektronik (E-Service) yang terus meningkat. Oleh karena itu, pemerintah Kota Tangerang membuat aplikasi bernama Tangerang Live untuk membantu pemerintah menanggapi saran dan masukan dari masyarakat. Dalam penelitian ini penulis menerapkan metode penelitian kuantitatif dengan cara mengumpulkan sampel secara acak dari total populasi pengguna aplikasi Tangerang Live sebanyak 546.111 pengguna pada tahun 2021, kemudian melakukan perhitungan menggunakan rumus Slovin sehingga mendapatkan jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini menjadi 400 pengguna. Dan pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan hubungan antara variabel E-Service dengan variabel kepuasan masyarakat. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk membuktikan pengaruh yang terjadi antara kedua variabel tersebut. Dari 28 pernyataan kuesioner dinyatakan valid dan reliabel karena nilai r hitung dan nilai reliabilitas lebih besar dari nilai r tabel. Hipotesis dalam penelitian ini terbukti terdapat hubungan positif dan signifikan antara E-Service terhadap kepuasan masyarakat. Kesimpulan dari penelitian ini menyatakan bahwa semakin baik kualitas E-Service pada aplikasi Tangerang Live maka akan semakin besar yurisdiksinya terhadap tingkat kepuasan masyarakat pengguna aplikasi Tangerang Live.
Penilaian E-Service Melalui Respon Pengguna Aplikasi Tangerang Live Terhadap Kepuasan Masyarakat Kota Tangerang Menggunakan SPSS Versi 26
Songsong Asmoro (author) / Toddy Aditya (author) / Arif Ginanjar (author) / Slamet Setiawan (author)
2024
Article (Journal)
Electronic Resource
Unknown
Metadata by DOAJ is licensed under CC BY-SA 1.0
Perilaku komunikasi santri Kota Tangerang terkait informasi pornografi melalui Internet
DOAJ | 2020
|PERSEPSI DAN PREFERENSI MASYARAKAT TERHADAP FASAD BANGUNAN DI KORIDOR JALAN KI SAMAUN KOTA TANGERANG
DOAJ | 2015
|Pelayanan Berimplikasi Terhadap Kepuasan Pelanggan Pada PT Kayndra Dwi Pesona Tangerang
DOAJ | 2021
|