A platform for research: civil engineering, architecture and urbanism
The Pemberdayaan Ibu Rumah Tangga Memanfaatkan Lahan Pekarangan Rumah Dalam Program Ketahanan Pangan
Masa pandemi Covid-19 mewajibkan mayarakat tetap tinggal dan berkegiatan dirumah dengan membatasi interaksi diluar sehingga berdampak terjadinya pemutusan hubungan kerja dan hal ini menjadi permasalahan besar bagi keluarga karena masa pandemi yang lama sedangkan kebutuhan pangan setiap hari harus tercukupi. Dalam hal memenuhi kebutuhan pangan rumah tangga dapat memanfaatkan lahan pekarangan rumah yang belum dikelola secara maksimal, nilai ekonomis dan produktif yang masih rendah. Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan memberdayakan ibu rumah tangga yang berada di desa Minta Kasih dengan pelatihan dan praktek budidaya tanaman sayuran, buah yang berumur pendek serta dapat meningkatkan nilai tambah halaman pekarangan rumah sehingga kebutuhan pangan keluarga tercukupi. Pelaksanaan kegiatan pengabdian pemberdayaan ibu rumah tangga dilakukan dengan metode ceramah, diskusi dan demonstrasi. Dampak dari program ini menghasilkan perubahan, wawasan dan pengetahuan para ibu rumah tangga dalam Teknik budidaya tanaman sayuran dan buah berumur pendek dengan memanfaatkan lahan pekarangan rumah sehingga memberikan solusi dari permasalahan.
The Pemberdayaan Ibu Rumah Tangga Memanfaatkan Lahan Pekarangan Rumah Dalam Program Ketahanan Pangan
Masa pandemi Covid-19 mewajibkan mayarakat tetap tinggal dan berkegiatan dirumah dengan membatasi interaksi diluar sehingga berdampak terjadinya pemutusan hubungan kerja dan hal ini menjadi permasalahan besar bagi keluarga karena masa pandemi yang lama sedangkan kebutuhan pangan setiap hari harus tercukupi. Dalam hal memenuhi kebutuhan pangan rumah tangga dapat memanfaatkan lahan pekarangan rumah yang belum dikelola secara maksimal, nilai ekonomis dan produktif yang masih rendah. Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan memberdayakan ibu rumah tangga yang berada di desa Minta Kasih dengan pelatihan dan praktek budidaya tanaman sayuran, buah yang berumur pendek serta dapat meningkatkan nilai tambah halaman pekarangan rumah sehingga kebutuhan pangan keluarga tercukupi. Pelaksanaan kegiatan pengabdian pemberdayaan ibu rumah tangga dilakukan dengan metode ceramah, diskusi dan demonstrasi. Dampak dari program ini menghasilkan perubahan, wawasan dan pengetahuan para ibu rumah tangga dalam Teknik budidaya tanaman sayuran dan buah berumur pendek dengan memanfaatkan lahan pekarangan rumah sehingga memberikan solusi dari permasalahan.
The Pemberdayaan Ibu Rumah Tangga Memanfaatkan Lahan Pekarangan Rumah Dalam Program Ketahanan Pangan
Tharmizi Hakim (author) / Sulardi (author) / Harianto (author)
2023
Article (Journal)
Electronic Resource
Unknown
Metadata by DOAJ is licensed under CC BY-SA 1.0
PEMANFAATAN LAHAN PEKARANGAN DENGAN MENERAPKAN KONSEP KAWASAN RUMAH PANGAN LESTARI
DOAJ | 2017
|KETAHANAN PANGAN RUMAH TANGGA ANAK STUNTING USIA 6-23 BULAN DI WILANGAN, NGANJUK
DOAJ | 2019
|