A platform for research: civil engineering, architecture and urbanism
MAKNA CINTA DALAM TRILOGI PUISI ABDUL WACHID BS MELALUI HERMENEUTIKA PAUL RICOEUR
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan makna cinta dalam trilogi kumpulan puisi “Yang, Kepayang, dan Hyang” karya Abdul Wachid BS melalui Hermenutika Paul Ricoeur. Jenis penelitian kualitatif interpretatif dengan satuan data berupa kata, baris, dan bait yang terdapat trilogi kumpulan puisi karya Abdul Wachid BS. Sumber data yang digunakan yakni sumber data primer dan sekunder. Adapun sumber data primer yakni lima puisi, sedangkan sumber data sekunder dua puluh lima puisi. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan langkah hermeneutik perspektif Paul Ricoeur yakni “to read/to say”, “to understand”, “to explain”, “to translate/to interpret”. Instrumen dalam penelitian ini “human instrument” sehingga untuk mengabsahkan data dilakukan wawancara. Hasil penelitian terdapat temuan makna lima objek cinta perspektif Erich Fromm yakni; (1) cinta sesama dalam puisi “Mbah Marijan”; (2) cinta keibuan dalam puisi “Ibu Yang”: (3) cinta kedirian dalam puisi “Cemburu”; 4) cinta erotik dalam puisi “Ciuman”; (5) cinta ketuhanan dalam puisi “Ya Allah Hyang”.
MAKNA CINTA DALAM TRILOGI PUISI ABDUL WACHID BS MELALUI HERMENEUTIKA PAUL RICOEUR
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan makna cinta dalam trilogi kumpulan puisi “Yang, Kepayang, dan Hyang” karya Abdul Wachid BS melalui Hermenutika Paul Ricoeur. Jenis penelitian kualitatif interpretatif dengan satuan data berupa kata, baris, dan bait yang terdapat trilogi kumpulan puisi karya Abdul Wachid BS. Sumber data yang digunakan yakni sumber data primer dan sekunder. Adapun sumber data primer yakni lima puisi, sedangkan sumber data sekunder dua puluh lima puisi. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan langkah hermeneutik perspektif Paul Ricoeur yakni “to read/to say”, “to understand”, “to explain”, “to translate/to interpret”. Instrumen dalam penelitian ini “human instrument” sehingga untuk mengabsahkan data dilakukan wawancara. Hasil penelitian terdapat temuan makna lima objek cinta perspektif Erich Fromm yakni; (1) cinta sesama dalam puisi “Mbah Marijan”; (2) cinta keibuan dalam puisi “Ibu Yang”: (3) cinta kedirian dalam puisi “Cemburu”; 4) cinta erotik dalam puisi “Ciuman”; (5) cinta ketuhanan dalam puisi “Ya Allah Hyang”.
MAKNA CINTA DALAM TRILOGI PUISI ABDUL WACHID BS MELALUI HERMENEUTIKA PAUL RICOEUR
Riana Anjasari (author)
2023
Article (Journal)
Electronic Resource
Unknown
makna , cinta , hermeneutika , puisi , Language and Literature , P
Metadata by DOAJ is licensed under CC BY-SA 1.0
INTERPRETASI MAKNA PAJAK ATAS RUMAH KOS DALAM PEMUNGUTAN PAJAK DAERAH : KAJIAN HERMENEUTIKA
DOAJ | 2018
|Makna Pada Kumpulan Puisi dalam Akun @aksarataksa di Instagram dengan Pendekatan Mimetik
DOAJ | 2023
|