A platform for research: civil engineering, architecture and urbanism
The Living Qur’an : Tradisi Yasinan pada Acara Ahlen
Artikel ini dilatarbelakangi oleh perlunya pemahaman kepada masyarakat luas tentang tradisi Yasinan. Tradisi ini merupakan tradisi lama yang masih dipegang teguh oleh masyarakat Indonesia utamanya kaum Nahdliyin. Adapun hal yang menarik dari kajian ini adalah Tradisi Yasinan yang dilakukan pada acara ahlen di Kecamatan Kalijambe Sragen dengan tujuan menjadi motivasi untuk lebih peka terhadap fenomena keberagaman yang ada di sekitar, serta dapat mendorong masyarakat agar semakin tertarik terhadap al-Qur’an. Selain itu juga diharapkan bisa memberikan sumbangan khazanah keilmuan dan pemikiran keislaman, khusunya dalam bidang Ilmu al-Qur’an dan Tafsir serta studi Living Qur’an. Adapun metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian kualitatif dengan pendekatan Alfred Schutz yaitu dengan motif sebab (because of motive) dan motif tujuan (in order to motive). Because of motive masyarakat kalijambe Sragen melakukan tradisi tersebut adalah selain motif mendoakan arwah leluhur juga bertujuan untuk senantiasa menjaga persatuan dan kesatuan trah yang diwujudkan dengan saling mengenal warga trah tersebut melalui acara ahlen. Selain itu motif in order to tradisi tersebut adalah wujudnya sikap kegotong royongan, solidaritas sosial, tolong menolong, rasa simpati dan empati juga merupakan sisi lain dari adanya tradisi Yasinan pada acara ahlen.
The Living Qur’an : Tradisi Yasinan pada Acara Ahlen
Artikel ini dilatarbelakangi oleh perlunya pemahaman kepada masyarakat luas tentang tradisi Yasinan. Tradisi ini merupakan tradisi lama yang masih dipegang teguh oleh masyarakat Indonesia utamanya kaum Nahdliyin. Adapun hal yang menarik dari kajian ini adalah Tradisi Yasinan yang dilakukan pada acara ahlen di Kecamatan Kalijambe Sragen dengan tujuan menjadi motivasi untuk lebih peka terhadap fenomena keberagaman yang ada di sekitar, serta dapat mendorong masyarakat agar semakin tertarik terhadap al-Qur’an. Selain itu juga diharapkan bisa memberikan sumbangan khazanah keilmuan dan pemikiran keislaman, khusunya dalam bidang Ilmu al-Qur’an dan Tafsir serta studi Living Qur’an. Adapun metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian kualitatif dengan pendekatan Alfred Schutz yaitu dengan motif sebab (because of motive) dan motif tujuan (in order to motive). Because of motive masyarakat kalijambe Sragen melakukan tradisi tersebut adalah selain motif mendoakan arwah leluhur juga bertujuan untuk senantiasa menjaga persatuan dan kesatuan trah yang diwujudkan dengan saling mengenal warga trah tersebut melalui acara ahlen. Selain itu motif in order to tradisi tersebut adalah wujudnya sikap kegotong royongan, solidaritas sosial, tolong menolong, rasa simpati dan empati juga merupakan sisi lain dari adanya tradisi Yasinan pada acara ahlen.
The Living Qur’an : Tradisi Yasinan pada Acara Ahlen
Nurul Fithriyah Awaliatul Laili (author)
2021
Article (Journal)
Electronic Resource
Unknown
living qur’an , tradisi yasinan , ahlen , Islam , BP1-253
Metadata by DOAJ is licensed under CC BY-SA 1.0
UB Braunschweig | 1993
|