A platform for research: civil engineering, architecture and urbanism
PENGARUH KEKASARAN PERMUKAAN DAN KETEBALAN BONDLINE ADHESIVE TERHADAP KEKUATAN BONDING DARI RING SEAL PADA GEARSHAFT CFM56-7B
Dalam proses operasinya mesin CFM-56-7B, ring seal yang terpasang pada gearshaft Transfer Gearbox (TGB) sering mengalami terkelupas sehingga rusak dan mengakibatkan sering terjadi kebocoran. Pada TGB terdapat adhesive bonding sebagai perekat antara ring seal dan gearshaft yang berfungsi untuk menahan oli agar tidak bocor. Dengan terjadinya kebocoran oli akan mempengaruhi sistem lubrikasi pada bearing di Transfer Gearbox (TGB). Salah satu aspek peningkatan kekuatan adhesive bonding tergantung pada dua faktor yaitu kekasaran permukaan dan ketebalan bondline adhesive. Tugas Akhir (TA) ini menganalisis bagaimana kekasaran permukaan dengan proses grit blasting dan ketebalan bondline mempengaruhi kinerja adhesive bonding. Metode yang digunakan pada penelitian ini yaitu eksperimental yang bertujuan untuk mendapatkan kekuatan adhesive bonding yang optimum. Parameter untuk yang dievaluasi dari analisis ini yaitu kekuatan bonding dan tegangan maksimum adhesive tersebut yang dibuat variasi ukuran abrasive 20 dan 36 dan tiga ketebalan bondline 1 mm. 2 mm, 3 mm. Dari pengujian yang telah dilakukan, didapat hasil bahwa kekuatan adhesive bondingmeningkat seiring dengan meningkatnya kekasaran permukaan dan berkurangnya ketebalan adhesive. Nilai rata-rata optimum uji kekasaran didapat pada ukuran abrasive 20 sebesar 318,217 µin. Dan nilai optimum nilai tegangan geser didapat pada ketebalan adhesive bondline 1 mm sebesar 9,7471 MPa.
PENGARUH KEKASARAN PERMUKAAN DAN KETEBALAN BONDLINE ADHESIVE TERHADAP KEKUATAN BONDING DARI RING SEAL PADA GEARSHAFT CFM56-7B
Dalam proses operasinya mesin CFM-56-7B, ring seal yang terpasang pada gearshaft Transfer Gearbox (TGB) sering mengalami terkelupas sehingga rusak dan mengakibatkan sering terjadi kebocoran. Pada TGB terdapat adhesive bonding sebagai perekat antara ring seal dan gearshaft yang berfungsi untuk menahan oli agar tidak bocor. Dengan terjadinya kebocoran oli akan mempengaruhi sistem lubrikasi pada bearing di Transfer Gearbox (TGB). Salah satu aspek peningkatan kekuatan adhesive bonding tergantung pada dua faktor yaitu kekasaran permukaan dan ketebalan bondline adhesive. Tugas Akhir (TA) ini menganalisis bagaimana kekasaran permukaan dengan proses grit blasting dan ketebalan bondline mempengaruhi kinerja adhesive bonding. Metode yang digunakan pada penelitian ini yaitu eksperimental yang bertujuan untuk mendapatkan kekuatan adhesive bonding yang optimum. Parameter untuk yang dievaluasi dari analisis ini yaitu kekuatan bonding dan tegangan maksimum adhesive tersebut yang dibuat variasi ukuran abrasive 20 dan 36 dan tiga ketebalan bondline 1 mm. 2 mm, 3 mm. Dari pengujian yang telah dilakukan, didapat hasil bahwa kekuatan adhesive bondingmeningkat seiring dengan meningkatnya kekasaran permukaan dan berkurangnya ketebalan adhesive. Nilai rata-rata optimum uji kekasaran didapat pada ukuran abrasive 20 sebesar 318,217 µin. Dan nilai optimum nilai tegangan geser didapat pada ketebalan adhesive bondline 1 mm sebesar 9,7471 MPa.
PENGARUH KEKASARAN PERMUKAAN DAN KETEBALAN BONDLINE ADHESIVE TERHADAP KEKUATAN BONDING DARI RING SEAL PADA GEARSHAFT CFM56-7B
Mochammad Maqi (author) / Imam Hidayat (author)
2023
Article (Journal)
Electronic Resource
Unknown
Metadata by DOAJ is licensed under CC BY-SA 1.0
Pengaruh Jenis Pahat Bubut Terhadap Kekasaran Permukaan Hasil Bubutan pada Bahan Stainless Steel
DOAJ | 2014
|