A platform for research: civil engineering, architecture and urbanism
Pemanfaatan Pompa Air Tenaga Surya untuk Sistem Penyiraman Otomatis pada Tanaman Pekarangan di Kota Pare-Pare
Pemuda milenial kurang tertarik dengan pertanian dan para petani didominasi kaum tua. Hal ini mengkhawatirkan pembangunan pertanian yang berkelanjutan. Salah satu upaya untuk meningkatkan daya tarik pemuda millennial terhadap dunia pertanian adalah teknologi yang memudahkan dalam bertani misalnya sistem penyiraman otomatis dengan memanfaatkan tenaga surya. Hal lain yang menjadi perhatian adalah rendahnya pemanfaatan pekarangan untuk pertanian di perkotaan, padahal besar potensinya untuk mendukung ketahanan pangan keluarga dan membantu ekonomi keluarga. Oleh karena itu sasaran pengabdian ini adalah para pemuda dan ibu-ibu rumah tangga untuk mendayagunakan pekarangan untuk pertanian terutama sayur-mayur dengan sistem pertanian modern yang efiesien dan ramah lingkungan. Pengabdian dilakukan di kota Pare-Pare Sulawesi Selatan, dengan memberikan penyuluhan tentang pemanfaatan pekarangan untuk pertanian dan aplikasi tenaga surya untuk pertanian. Selain itu dilakukan demonstrasi penggunaan sistem penyiraman otomatis memanfaatkan pompa air tenaga surya. Hasil pemanfaatan pompa ialah penggunaan waktu dan energi yang lebih efisien, karena penyiraman tanaman tidak perlu dilakukan secara manual melainkan dapat dilakukan secara otomatis.
Pemanfaatan Pompa Air Tenaga Surya untuk Sistem Penyiraman Otomatis pada Tanaman Pekarangan di Kota Pare-Pare
Pemuda milenial kurang tertarik dengan pertanian dan para petani didominasi kaum tua. Hal ini mengkhawatirkan pembangunan pertanian yang berkelanjutan. Salah satu upaya untuk meningkatkan daya tarik pemuda millennial terhadap dunia pertanian adalah teknologi yang memudahkan dalam bertani misalnya sistem penyiraman otomatis dengan memanfaatkan tenaga surya. Hal lain yang menjadi perhatian adalah rendahnya pemanfaatan pekarangan untuk pertanian di perkotaan, padahal besar potensinya untuk mendukung ketahanan pangan keluarga dan membantu ekonomi keluarga. Oleh karena itu sasaran pengabdian ini adalah para pemuda dan ibu-ibu rumah tangga untuk mendayagunakan pekarangan untuk pertanian terutama sayur-mayur dengan sistem pertanian modern yang efiesien dan ramah lingkungan. Pengabdian dilakukan di kota Pare-Pare Sulawesi Selatan, dengan memberikan penyuluhan tentang pemanfaatan pekarangan untuk pertanian dan aplikasi tenaga surya untuk pertanian. Selain itu dilakukan demonstrasi penggunaan sistem penyiraman otomatis memanfaatkan pompa air tenaga surya. Hasil pemanfaatan pompa ialah penggunaan waktu dan energi yang lebih efisien, karena penyiraman tanaman tidak perlu dilakukan secara manual melainkan dapat dilakukan secara otomatis.
Pemanfaatan Pompa Air Tenaga Surya untuk Sistem Penyiraman Otomatis pada Tanaman Pekarangan di Kota Pare-Pare
Muhammad Syahid (author) / Azwar Hayat (author) / Sartika Laban (author) / Lukman Kasim (author) / Rudi Amme (author)
2022
Article (Journal)
Electronic Resource
Unknown
Metadata by DOAJ is licensed under CC BY-SA 1.0
Pemanfaatan Tenaga Surya Pada Photovoltaic Jenis Polycristaline Untuk Catu Daya Tanaman Hidroponik
BASE | 2021
|PROTOTYPE SISTEM POMPA AIR TENAGA SURYA UNTUK MENINGKATKAN PRODUKTIVITAS HASIL PERTANIAN
DOAJ | 2017
|Pengaruh Jumlah Panel dan Aki terhadap Waktu Operasi Pompa Air pada Sistem Hidroponik Tenaga Surya
DOAJ | 2023
|