A platform for research: civil engineering, architecture and urbanism
Kebijakan Dividen Pada Perusahaan Manufaktur
Setiap perusahaan mendapatkan sumber dana dari berbagai pihak, baik pihak internal maupun pihak eksternal. Begitu juga dengan perusahaan manufaktur, salah satu sumber dananya berasal dari investor. Dana yang diinvestasikan oleh investor tentunya tidak diberikan secara percuma. Melainkan investor bertujuan untuk memperoleh keuntungan berupa dividen atas dana yang telah diinvestasikan. Agar tujuan tersebut tercapai, investor perlu memperhatikan sejumlah variabel yang mempengaruhi besarkecilnya deviden. Dengan demikian, penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh profitabilitas, leverage, likuiditas, pertumbuhan perusahaan, dan ukuran perusahaan terhadap kebijakan dividen yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) dalam periode 2013-2017. Populasi penelitian ini adalah seluruh perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI dalam periode 2013-2017 dan sampel dipilih berdasarkan metode purposive sampling sehingga diperoleh sampel sebanyak 220 perusahaan-tahun pengamatan. Data penelitian merupakan data sekunder yang diambil dari situs resmi Bursa Efek Indonesia (BEI). Penelitian ini menggunakan regresi berganda sebagai alat analisisnya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hanya profitabilitas, leverage, likuiditas, dan ukuran perusahaan yang menentukan kebijakan dividen pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI selama periode 2013-2017. Sedangkan leverage, dan pertumbuhan perusahaan tidak memiliki pengaruh terhadap kebijakan dividen pada perusahaan manufaktur
Kebijakan Dividen Pada Perusahaan Manufaktur
Setiap perusahaan mendapatkan sumber dana dari berbagai pihak, baik pihak internal maupun pihak eksternal. Begitu juga dengan perusahaan manufaktur, salah satu sumber dananya berasal dari investor. Dana yang diinvestasikan oleh investor tentunya tidak diberikan secara percuma. Melainkan investor bertujuan untuk memperoleh keuntungan berupa dividen atas dana yang telah diinvestasikan. Agar tujuan tersebut tercapai, investor perlu memperhatikan sejumlah variabel yang mempengaruhi besarkecilnya deviden. Dengan demikian, penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh profitabilitas, leverage, likuiditas, pertumbuhan perusahaan, dan ukuran perusahaan terhadap kebijakan dividen yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) dalam periode 2013-2017. Populasi penelitian ini adalah seluruh perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI dalam periode 2013-2017 dan sampel dipilih berdasarkan metode purposive sampling sehingga diperoleh sampel sebanyak 220 perusahaan-tahun pengamatan. Data penelitian merupakan data sekunder yang diambil dari situs resmi Bursa Efek Indonesia (BEI). Penelitian ini menggunakan regresi berganda sebagai alat analisisnya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hanya profitabilitas, leverage, likuiditas, dan ukuran perusahaan yang menentukan kebijakan dividen pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI selama periode 2013-2017. Sedangkan leverage, dan pertumbuhan perusahaan tidak memiliki pengaruh terhadap kebijakan dividen pada perusahaan manufaktur
Kebijakan Dividen Pada Perusahaan Manufaktur
Erni Masdupi (author) / Indah Permata Sari (author)
2020
Article (Journal)
Electronic Resource
Unknown
Metadata by DOAJ is licensed under CC BY-SA 1.0
FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEBIJAKAN DIVIDEN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK INDONESIA
DOAJ | 2018
|