A platform for research: civil engineering, architecture and urbanism
Analisis Perbaikan Tanah Dasar Dan Perkuatan Stabilitas Timbunan Menggunakan Preloading dan PVD
AbstractThe soil condition in the Gempol-Pasuruan toll road construction project is soft clay soil. This soil has a low bearing capacity, is highly compressible, and has very low permeability. Soils in this condition tend to have the potential for large consolidation settlement and a long period of time. To overcome the long settlement time, it is necessary to improve the soil in the project area to speed up the consolidation time. Subgrade improvement will be carried out using the Preloading & Prefabricated Vertical Drain (PVD) method which is a method to increase the bearing capacity of the subgrade and accelerate the time of consolidation compaction. The stability of the embankment is used Geotextile which functions to prevent landslide of landfills. Analysis of subgrade improvement using preloading and PVD methods with installation patterns (triangle, square), PVD installation distance (s = 0.8; 1; 1.1m), and embankment height variation (Hfinal = 3m, 5m, 7m ). The planning results are obtained, to achieve Hfinal = 3m it takes Hinitial = 4.25m; to reach Hfinal = 5m it takes Hinitial = 6.43m; and to reach Hfinal = 7m it takes Hinitial = 8.61m. At the degree of consolidation 90% (U = 90%) without PVD it took 67.94 years, while using PVD triangular fitting pattern with 1m spacing, it took 24 weeks. With a stockpile rate of 0.5m / week, for a 7m pile height a 18 week incremental pile time is required; 5m embankment height required 13 weeks incremental backfilling time; and 3m pile height required 9 weeks incremental backfilling time. 3 layers of reinforcement are required for the final 5m pile height, and 13 reinforcement layers for the 7m final height with 0.2m vertical geotextile spacing. Keywords : preloading, PVD, geotextile. Abstrak Kondisi tanah pada proyek pembangunan Jalan Tol Gempol-Pasuruan merupakan tanah lempung lunak. Tanah ini mempunyai daya dukung rendah, kompresibel tinggi, dan permeabilitas yang sangat rendah. Tanah dengan kondisi tsb cenderung memiliki potensi penurunan konsolidasi yang besar dan waktu yang cukup lama. Untuk mengatasi waktu penurunan yang cukup lama, maka perlu dilakukan perbaikan tanah pada area proyek umtuk mempercepat waktu konsolidasi. Perbaikan tanah dasar akan dilakukan menggunakan metode Preloading & Prefabricated Vertical Drain (PVD) yang merupakan salah satu metode untuk meningkatkan daya dukung tanah dasar dan mempercepat waktu pemampatan konsolidasi. Stabilitas timbunan digunakan Geotextile yang berfungsi untuk mencegah terjadinya kelongsoran tanah timbunan. Dilakukan analisis mengenai perbaikan tanah dasar dengan metode preloading dan PVD dengan pola pemasangan (segitiga, bujur sangkar), jarak pemasangan PVD (s= 0,8; 1; 1,1m), dan variasi tinggi timbunan ( Hfinal= 3m, 5m, 7m). Hasil perencanaan diperoleh, untuk mencapai Hfinal = 3m dibutuhkan Hinitial = 4,25m; untuk mencapai Hfinal = 5m dibutuhkan Hinitial = 6,43m; dan untuk mencapai Hfinal = 7m dibutuhkan Hinitial = 8,61m. Pada derajat konsolidasi 90% (U=90%) tanpa PVD dibutuhkan waktu 67,94 tahun, sedangkan menggunakan PVD pola pemasangan segitiga dengan jarak pemasangan 1m, dibutuhkan waktu 24 minggu. Dengan kecepatan penimbunan 0,5m/minggu, untuk tinggi timbunan 7m dibutuhkan waktu penimbunan bertahap 18 minggu; tinggi timbunan 5m dibutuhkan waktu penimbunan bertahap 13 minggu; dan tinggi timbunan 3m dibutuhkan waktu penimbunan bertahap 9 minggu. Dibutuhkan sebanyak 3 lapis perkuatan untuk tinggi final timbunan 5m, dan 13 lapis perkuatan untuk tinggi final 7m dengan jarak pemasangan geotekstil vertikal 0,2m. Kata kunci: Preloading, PVD, geotextile.
Analisis Perbaikan Tanah Dasar Dan Perkuatan Stabilitas Timbunan Menggunakan Preloading dan PVD
AbstractThe soil condition in the Gempol-Pasuruan toll road construction project is soft clay soil. This soil has a low bearing capacity, is highly compressible, and has very low permeability. Soils in this condition tend to have the potential for large consolidation settlement and a long period of time. To overcome the long settlement time, it is necessary to improve the soil in the project area to speed up the consolidation time. Subgrade improvement will be carried out using the Preloading & Prefabricated Vertical Drain (PVD) method which is a method to increase the bearing capacity of the subgrade and accelerate the time of consolidation compaction. The stability of the embankment is used Geotextile which functions to prevent landslide of landfills. Analysis of subgrade improvement using preloading and PVD methods with installation patterns (triangle, square), PVD installation distance (s = 0.8; 1; 1.1m), and embankment height variation (Hfinal = 3m, 5m, 7m ). The planning results are obtained, to achieve Hfinal = 3m it takes Hinitial = 4.25m; to reach Hfinal = 5m it takes Hinitial = 6.43m; and to reach Hfinal = 7m it takes Hinitial = 8.61m. At the degree of consolidation 90% (U = 90%) without PVD it took 67.94 years, while using PVD triangular fitting pattern with 1m spacing, it took 24 weeks. With a stockpile rate of 0.5m / week, for a 7m pile height a 18 week incremental pile time is required; 5m embankment height required 13 weeks incremental backfilling time; and 3m pile height required 9 weeks incremental backfilling time. 3 layers of reinforcement are required for the final 5m pile height, and 13 reinforcement layers for the 7m final height with 0.2m vertical geotextile spacing. Keywords : preloading, PVD, geotextile. Abstrak Kondisi tanah pada proyek pembangunan Jalan Tol Gempol-Pasuruan merupakan tanah lempung lunak. Tanah ini mempunyai daya dukung rendah, kompresibel tinggi, dan permeabilitas yang sangat rendah. Tanah dengan kondisi tsb cenderung memiliki potensi penurunan konsolidasi yang besar dan waktu yang cukup lama. Untuk mengatasi waktu penurunan yang cukup lama, maka perlu dilakukan perbaikan tanah pada area proyek umtuk mempercepat waktu konsolidasi. Perbaikan tanah dasar akan dilakukan menggunakan metode Preloading & Prefabricated Vertical Drain (PVD) yang merupakan salah satu metode untuk meningkatkan daya dukung tanah dasar dan mempercepat waktu pemampatan konsolidasi. Stabilitas timbunan digunakan Geotextile yang berfungsi untuk mencegah terjadinya kelongsoran tanah timbunan. Dilakukan analisis mengenai perbaikan tanah dasar dengan metode preloading dan PVD dengan pola pemasangan (segitiga, bujur sangkar), jarak pemasangan PVD (s= 0,8; 1; 1,1m), dan variasi tinggi timbunan ( Hfinal= 3m, 5m, 7m). Hasil perencanaan diperoleh, untuk mencapai Hfinal = 3m dibutuhkan Hinitial = 4,25m; untuk mencapai Hfinal = 5m dibutuhkan Hinitial = 6,43m; dan untuk mencapai Hfinal = 7m dibutuhkan Hinitial = 8,61m. Pada derajat konsolidasi 90% (U=90%) tanpa PVD dibutuhkan waktu 67,94 tahun, sedangkan menggunakan PVD pola pemasangan segitiga dengan jarak pemasangan 1m, dibutuhkan waktu 24 minggu. Dengan kecepatan penimbunan 0,5m/minggu, untuk tinggi timbunan 7m dibutuhkan waktu penimbunan bertahap 18 minggu; tinggi timbunan 5m dibutuhkan waktu penimbunan bertahap 13 minggu; dan tinggi timbunan 3m dibutuhkan waktu penimbunan bertahap 9 minggu. Dibutuhkan sebanyak 3 lapis perkuatan untuk tinggi final timbunan 5m, dan 13 lapis perkuatan untuk tinggi final 7m dengan jarak pemasangan geotekstil vertikal 0,2m. Kata kunci: Preloading, PVD, geotextile.
Analisis Perbaikan Tanah Dasar Dan Perkuatan Stabilitas Timbunan Menggunakan Preloading dan PVD
Maghviroh, Devi Retno (author) / Farichah, Himatul (author)
2020-11-30
doi:10.30651/ag.v5i2.6591
AGREGAT; Vol 5, No 2 (2020) ; 2541-0318 ; 2541-2884 ; 10.30651/ag.v5i2
Article (Journal)
Electronic Resource
English
DDC:
690
Studi Pengaruh Tebal Tanah Lunak dan Geometri Timbunan terhadap Stabilitas Timbunan
DOAJ | 2015
|Perilaku Tanah Dasar Fondasi Embankment dengan Perkuatan Geogrid dan Drainase Vertikal
DOAJ | 2014
|Perilaku Tanah Dasar Fondasi Embankment dengan Perkuatan Geogrid dan Drainase Vertikal
DOAJ | 2014
|