A platform for research: civil engineering, architecture and urbanism
PENGELOLAAN DANA DESA
Tujuan jangka panjang penelitian ini untuk menemukan model pendampingan bagi aparatur Desa dalam menyusun laporan keuangan Desa sesuai dengan Permendagri no 113 Tahun 2014. Dalam waktu jangka pendek penelitian ini ingin mengetahui bagaimana aparatur Desa dalam menyusun laporan Keuangan serta apa saja yang menjadi kendala dalam penyusunan laporan keuangan Desa. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu dengan menggunakan penelitian kuantitatif diskriftif dengan cara mengumpulkan data laporan keuangan pada tahun 2016 kemudia dianalisis dimana laporan keuangan ini akan di cari kesesuaian dengan permendagri No 113 Tahun 2014. Hasil dalam penelitian ini adalah pemerintah Desa Sengonbugel sudah menyelenggarakan pemerintahan dengan menggunakan anggaran dana Desa sesuai dengan permendagri nomor 113 Tahun 2014. Hanya saja pada akun bidang penyelengaraan pemerintahan Desa ada tunjangan untuk keluarga yang mana belum di atur dalam permendagri tersebut.
PENGELOLAAN DANA DESA
Tujuan jangka panjang penelitian ini untuk menemukan model pendampingan bagi aparatur Desa dalam menyusun laporan keuangan Desa sesuai dengan Permendagri no 113 Tahun 2014. Dalam waktu jangka pendek penelitian ini ingin mengetahui bagaimana aparatur Desa dalam menyusun laporan Keuangan serta apa saja yang menjadi kendala dalam penyusunan laporan keuangan Desa. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu dengan menggunakan penelitian kuantitatif diskriftif dengan cara mengumpulkan data laporan keuangan pada tahun 2016 kemudia dianalisis dimana laporan keuangan ini akan di cari kesesuaian dengan permendagri No 113 Tahun 2014. Hasil dalam penelitian ini adalah pemerintah Desa Sengonbugel sudah menyelenggarakan pemerintahan dengan menggunakan anggaran dana Desa sesuai dengan permendagri nomor 113 Tahun 2014. Hanya saja pada akun bidang penyelengaraan pemerintahan Desa ada tunjangan untuk keluarga yang mana belum di atur dalam permendagri tersebut.
PENGELOLAAN DANA DESA
Henry Agus Sulistiono (author) / Dwi Erlin Effendi (author) / Jumaiyah Jumaiyah (author)
2019
Article (Journal)
Electronic Resource
Unknown
Metadata by DOAJ is licensed under CC BY-SA 1.0
Akuntabilitas Pengelolaan Dana Desa Di Desa Saba Kecamatan Blahbatuh Kabupaten Gianyar
BASE | 2019
|PENGELOLAAN ALOKASI DANA DESA (ADD) DI DESA SIBEDI KECAMATAN MARAWOLA KABUPATEN SIGI
DOAJ | 2022
|