A platform for research: civil engineering, architecture and urbanism
Analisis Pengaruh Perbedaan Laba Akuntansi dengan Laba Fiskal dan Komponen Laba terhadap Persistensi Laba
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji perbedaan laba akuntansi dengan laba fiskal dankomponen laba saat ini. Perbedaan laba akuntansi dan laba fiskal diproksikan dengan menggunakan perbedaan laba akuntansi dan laba fiskal bernilai positif serta perbedaan laba akuntansi dan laba fiskal bernilai negatif. Komponenlaba saat ini yang diteliti adalah arus kas dan akrual. Arus kas diukur dari arus kas operasi, sedangkan akrual diukur dari selisih laba akuntansi sebelum pajak dikurangi arus kas operasi. Persistensi laba diproksikan dengan laba akuntansi sebelum pajak. penelitian ini menggunakan metode analisis regresi berganda. Penelitian ini dilakukan pada seluruh perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2011-2013. Metode pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode purposive sampling. Hasil analisis menunjukkan bahwa perbedaan laba akuntansi dengan laba fiskal bernilai positif dan arus kas operasi berpengaruh signifikan terhadap persistensi laba. Akrual berpengaruh positif dan signifikan terhadap persistensi laba. Sedangkan untuk perbedaan laba akuntansi dengan laba fiskal bernilai negatif tidak berpengaruh signifikan terhadap persistensi laba.
Analisis Pengaruh Perbedaan Laba Akuntansi dengan Laba Fiskal dan Komponen Laba terhadap Persistensi Laba
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji perbedaan laba akuntansi dengan laba fiskal dankomponen laba saat ini. Perbedaan laba akuntansi dan laba fiskal diproksikan dengan menggunakan perbedaan laba akuntansi dan laba fiskal bernilai positif serta perbedaan laba akuntansi dan laba fiskal bernilai negatif. Komponenlaba saat ini yang diteliti adalah arus kas dan akrual. Arus kas diukur dari arus kas operasi, sedangkan akrual diukur dari selisih laba akuntansi sebelum pajak dikurangi arus kas operasi. Persistensi laba diproksikan dengan laba akuntansi sebelum pajak. penelitian ini menggunakan metode analisis regresi berganda. Penelitian ini dilakukan pada seluruh perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2011-2013. Metode pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode purposive sampling. Hasil analisis menunjukkan bahwa perbedaan laba akuntansi dengan laba fiskal bernilai positif dan arus kas operasi berpengaruh signifikan terhadap persistensi laba. Akrual berpengaruh positif dan signifikan terhadap persistensi laba. Sedangkan untuk perbedaan laba akuntansi dengan laba fiskal bernilai negatif tidak berpengaruh signifikan terhadap persistensi laba.
Analisis Pengaruh Perbedaan Laba Akuntansi dengan Laba Fiskal dan Komponen Laba terhadap Persistensi Laba
Ratri Annisa (author) / Lulus Kurniasih (author)
2017
Article (Journal)
Electronic Resource
Unknown
Metadata by DOAJ is licensed under CC BY-SA 1.0
Analisis Perbedaan Kualitas Akrual dan Persistensi Laba Sebelum dan Sesudah Konvergensi IFRS
DOAJ | 2017
|Pengaruh Volatilitas Penjualan, Volatilitas Arus Kas Operasi, dan Hutang Terhadap Persistensi Laba
DOAJ | 2020
|