A platform for research: civil engineering, architecture and urbanism
USULAN PERANCANGAN CONVEYOR UNTUK MENGURANGI KELUHAN MUSKULOSKELETAL PADA PROSES PACKING PRODUK DENGAN ASPEK ERGONOMI
Dalam proses packing produk, operator packing di PT. XYZ mengeluhkan gangguan musculoskeletal yang merupakan salah satu bahwa indicator terganggunya kesehatan operator. Operator sering mengeluhkan pada saat bekerja ataupun setelah bekerja badan terasa pegal dan sakit. Hasilnya adalah keluhan muskuloskeletal pada bagian otot bawah maupun otot bagian bawah. Beberapa pendekatan yang digunakan untuk memperbaiki kondisi pada proses packing diantaranya Nordic Body Map, REBA dan pendekatan Antropometri dalam perancangan conveyor. Dari hasil penelitian ini diperoleh perancangan conveyor dengan ukuran panjang 180cm, lebar 63cm dan tinggi 50cm, untuk lebar timbangan 42cm.
USULAN PERANCANGAN CONVEYOR UNTUK MENGURANGI KELUHAN MUSKULOSKELETAL PADA PROSES PACKING PRODUK DENGAN ASPEK ERGONOMI
Dalam proses packing produk, operator packing di PT. XYZ mengeluhkan gangguan musculoskeletal yang merupakan salah satu bahwa indicator terganggunya kesehatan operator. Operator sering mengeluhkan pada saat bekerja ataupun setelah bekerja badan terasa pegal dan sakit. Hasilnya adalah keluhan muskuloskeletal pada bagian otot bawah maupun otot bagian bawah. Beberapa pendekatan yang digunakan untuk memperbaiki kondisi pada proses packing diantaranya Nordic Body Map, REBA dan pendekatan Antropometri dalam perancangan conveyor. Dari hasil penelitian ini diperoleh perancangan conveyor dengan ukuran panjang 180cm, lebar 63cm dan tinggi 50cm, untuk lebar timbangan 42cm.
USULAN PERANCANGAN CONVEYOR UNTUK MENGURANGI KELUHAN MUSKULOSKELETAL PADA PROSES PACKING PRODUK DENGAN ASPEK ERGONOMI
Dina Maulana (author) / Renty Anugerah Mahaji Puteri (author)
2019
Article (Journal)
Electronic Resource
Unknown
Metadata by DOAJ is licensed under CC BY-SA 1.0
Perancangan Desain Ergonomi Ruang Proses Produksi Untuk Memperoleh Kenyamanan Termal Alami
BASE | 2012
|